After Effect 2018
Adobe After Effect adalah produk Perangkat Lunak yang dikembangkan oleh Adobe, digunakan untuk film dan pos produksi pada video. Pada awalnya merupakan sebuah software produk dari Macromedia yang sekarang sudah menjadi salah satu produk Adobe.
Adobe After Effects adalah sebuah software yang sangat profesional untuk kebutuhan Motion Graphic Design. Dengan perpaduan dari bermacam-macam software Design yang telah ada, Adobe After Effects menjadi salah satu software Design yang handal. Standart Effects yang mencapai sekitar 50 macam lebih, yang sangat bisa untuk mengubah dan menganimasikan objek. Disamping itu, membuat animasi dengan Adobe After Effects, juga bisa dilakukan dengan hanya mengetikkan beberapa kode script yang biasa disebut Expression untuk menghasil pergerakan yang lebih dinamis.
Adobe After Effects memiliki fitur-fitur penting, misalnya Adobe After Effects memiliki alat untuk membuat Shape (seperti yang terdapat pada Adobe Photoshop). Pada Adobe After Effects terdapat Keyframe seperti yang terdapat pada Adobe Flash (cara menganimasikannya juga hampir sama). Terdapat juga Expression yang hampir mirip dengan Action Script pada Flash, dan masih banyak lagi yang lain.
Cara Install:
1. Matikan Koneksi Internet & Antivirusnya.
2. Extract filenya menggunakan winrar, lalu bukalah folder yang telah anda Extract.
3. Jalankan file Installer yang bernama “Setup.exe” dan tunggulah sampai proses Instalasi selesai.
4. Jika sudah selesai, jangan dibuka dulu softwarenya.
5. Buka folder “Universal Adobe Patcher 2.0”, lalu jalankan filenya dengan cara klik kanan lalu pilih “Run As Administrator”.
6. Pada aplikasi “Universal Adobe Patcher 2.0”, pilih “Adobe After Effects CC 2017 (64-Bit), lalu klik Patch, kemudian pilih “Yes”.
7. Arahkan ke file “amtlib.dll” yang terdapat pada Direktori Folder Instalasi Adobe After Effects CC 2018 (64-Bit).
System Requirements
- Processor: Multicore Intel processor (64-bit Only)
- Sistem Operasi: Windows® 7 SP1 (Service Pack 1), Windows 8.1, Windows 10
- Memory: 8 GB RAM (16 GB direkomendasikan)
- Hard Disk: 5 GB ruang hard disk yang tersedia, ruang kosong tambahan yang diperlukan selama pemasangan (tidak bisa dipasang pada perangkat penyimpanan Flash / USB yang dapat dilepas), Ruang disk tambahan untuk cache disk (10 GB direkomendasikan)
- Resolution: 1280 x 1080 Resolution
- Optional: Adobe-certified GPU card for GPU-accelerated ray-traced 3D renderer
LINK DOWNLOAD
>>Google Drive<<
Komentar
Posting Komentar